PGSD
UMADA

pgsd@umada.ac.id

Email

Jl. Madako, No. 1

Universitas Madako Tolitoli

Ini Dia Pemenang Lomba Seni Tari Kreasi Nusantara dan Pembacaan Puisi Kemerdekaan antar Siswa SD se-Kab. Tolitoli yang Digelar HIMA PGSD UMADA

Rangkaian kemeriahan di momentum peringatan kemerdekaan RI ke-79 tahun ini terasa begitu spesial bersama HIMA PGSD UMADA. Seperti yang telah dikabarkan sebelumnya, dalam rangka memeriahkan momentum kemerdekaan akan selalu menjadi momen penuh kebersamaan, dan pada momentum yang bersejarah ini HIMA PGSD UMADA sukses menggelar event yang begitu meriah dengan menghadirkan talenta-talenta muda jenjang pendidikan sekolah […]

PGSD UMADA Kampus Pengembangan Buol Menyambut Kemeriahan HUT RI ke-79 di Kabupaten Buol

Semarak kemerdekaan di Hari Ulang Tahun Republik Indonesia ke-79 yang bertemakan “Nusantara Baru, Indonesia Maju” tidak lepas dari pesta rakyat di seluruh pelosok daerah di Indonesia. Kemeriahannya disambut dalam beragam seremonial yang puncaknya pada tanggal 17 Agustus 2024. Seremoni kemerdekaan tersebut umumnya seperti upacara bendera, event perlombaan, festival, pertunjukan, dan pawai masyarakat. Menyambut momentum kemerdekaan […]

Antusiasme Mahasiswa Baru Program Studi PGSD Pada Program PKKMB UMADA Tahun 2024

Universitas Madako Tolitoli yang familiar dikenal dengan sebutan Kampus UMADA kembali menggelar Program PKKMB (Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru) dengan mengusung tema “Kearifan Lokal sebagai Sumber Inspirasi, Inovasi dan Kreativitas dalam menciptakan SDM Unggul” yang teragendakan selama sepekan mulai tanggal 12-19 Agustus 2024 yang bertempat di lapangan olahraga Kampus UMADA. Pelaksanaan program ini sebagai bentuk […]

20 Mahasiswa PGSD UMADA “LOLOS” Seleksi Kampus Mengajar Program Kemendikbudristekdikti Angkatan ke-8 Tahun 2024

Program Kampus Mengajar sebagai program Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi yang paling banyak dinanti oleh mahasiswa di seluruh Indonesia, tak terkecuali juga paling banyak diminati oleh Mahasiswa Program Studi PGSD di Universitas Madako Tolitoli. Program ini merupakan bagian dari kebijakan Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) di perguruan […]

PROGRAM MBKM ANGKATAN 6, PGSD DAPATKAN KUOTA TERBANYAK DARI PROGRAM STUDI YANG LAIN

Sebanyak 43 mahasiswa dari Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan serta Fakultas Hukum telah resmi dinyatakan lolos sebagai peserta Mahasiswa Kampus Mengajar Angkatan 6. Dalam pelaksanaan tugas mereka, para mahasiswa ini diharapkan untuk melaksanakan tanggung jawab sesuai dengan panduan yang telah ditetapkan oleh Direktorat Jenderal Riset dan Pengembangan Ilmu Pengetahuan, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi (Ditjen Ristekdikti). […]

RAPAT PERSIAPAN SEMESTER GANJIL

PGSD universitas Madako Tolitoli menggelar rapat persiapan Semester Ganjil bersama dengan seluruh dosen. rapat ini telah terlaksana pada tanggal – sampai dengan tanggal – Agusutus 2024 di Micro Teaching Umada. Mustakim, S.Pd., M.Pd memberikan keterangan terkait dengan agenda atau pembahasan pada rapat tersebut, menurutnya bahwa rapat ini memang diadakan setiap sebelum memasuki semester baru, yakni […]